Mengaku Ada Pengeluaran, Desa Keluhkan Tidak Ada Operasional Pembagian BLT DD

    Mengaku Ada Pengeluaran, Desa Keluhkan Tidak Ada Operasional Pembagian BLT DD

    Lebak, -   Sejumlah desa di Lebak Selatan (Baksel) keluhkan tidak ada anggaran operasional untuk program Bantuan Sosial (Bansos), Rabu 18 Mei 2022.

    Hal ini dikatakan oleh sejumlah Perangkat Desa (Prades) dan Kepala Desa (Kades) di Kecamatan Malingping. Yang mengeluhkan, adanya pengeluaran tak terduga dalam menyelenggarakan Bansos seperti Bantuan Sosial Tunai (BST) maupun Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT DD).

    "Kalau ada kegiatan Bansos kita kerepotan pak, data harus di verivikasi ke kecamatan maupun ke kabupaten, itu anggaran operasionalnya ga ada, sedangkan pasti ada pengeluaran untuk bensin, rokok dan lainnya, " ujar salah satu Prades yang tidak mau disebutkan namanya.

    Sementara itu, di desa lainnya, seorang Kades pun mengeluhkan hal yang sama terkait tidak ada anggaran untuk kegiatan penyaluran bansos.

    "Setiap penyaluran itu suka ada tamu kang, seperti Babinsa, Babinkantibmas, pendamping desa dan lainnya. Sedangkan kita ga punya anggaran operasional, dan saya yakin semua desa keluhkan hal yang sama, " ungkap Kades yang sama tidak mau disebutkan namanya.

    Dengan keluhan hal tersebut yang banyak di alami oleh pihak desa, mereka berharap pengertian kepada pemerintah agar ada kebijakan untuk dianggarkan operasional kegiatan penyaluran bansos. (Cex)

    BLT DD Anggaran Pengeluaran Bansos
    Uce Saepudin

    Uce Saepudin

    Artikel Sebelumnya

    IPAL di Malingping Tidak Ada Papan Informasi...

    Artikel Berikutnya

    Laka Lantas di Jalan Simpang-Binuangeun...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Wartawan Sedang Meliput Diduga Diserang Kepala Inspektorat Deli serdang
    Tablig Akbar Milangkala Desa Cikatomas Nu Ka 43 Tahun(1981-2024)"Bengras"
    Kapolres Lebak dampingi Kapolda Banten melaksanakan Program Suling  di Ponpes Modern Al-Kanza Cibadak
    Melaksanakan Giat Cooling Sytem Sambangi Para Ketua RW , Binmas Polsek Cilograng di kantor Desa Lebaktipar
    Kumala PW Rangkasbitung Meminta Aparat penegak hukum ( APH)  agar segera Tuntaskan Korban Demonstrasi 23 September 2024
    Wartawan Sedang Meliput Diduga Diserang Kepala Inspektorat Deli serdang
    PT.Jaya logam Berkah, Gelar Musyawarah dengan Masyarakat Sekitar
    Tablig Akbar Milangkala Desa Cikatomas Nu Ka 43 Tahun(1981-2024)"Bengras"
    Menjaga Kamtibmas Kanit Binmas Polsek Cilograng Bripka Agus Hendriyana S.H melaksanakan Giat Cooling Sytem Pilkada sambangi Tokoh masyarakat Kp.Cijengkol Desa Cijengkol
    Sangat Memprihatikan, Kondisi Terminal Simpang Malingping Mau Ambruk Dibiarkan
    Kapolres Lebak Pimpin Upacara Sertijab Kapolsek Rangkasbitung dan Kapolsek Cimarga
    Aksi Demonstrasi Terkait Tambang Ilegal Diwilayah Hukum Polsek Panggarangan Oleh Aliansi Pemuda Lebak Selatan Batal Digelar,KNPI Panggarangan Ada Apa?
    Guna Menjaga Kondusiftias wilayah menjelang Pilkada serentak Kapolsek Cilograng Akp Asep Dikdik dan anggota melaksanakan Giat Cooling sytem sambangi Ketua Ketua Panwascam
    Dituding Asal-asalan, Pelaksana Proyek TPI Akui Ditegur Konsultan
    Puluhan Bus Relawan Amin Dari Lebak Selatan Siap Berangkat Ke JIS
    Antisipasi Perang Sarung Dan Kejahatan Jalanan Di Bulan Suci Ramadhan Polsek Bayah Polres Lebak Laksanakan Patroli Dialogis

    Ikuti Kami